KADIN INDONESIA

Indonesian Chamber of Commerce and Industry

Kadin Indonesia Membantu Transformasi Bisnis yang Inovatif dan Berkelanjutan

Tentang Kadin Indonesia

Kadin Indonesia ditetapkan dengan Undang Undang Nomor 1 Tahun 1987 sebagai satu-satunya induk Organisasi dunia usaha baik di bidang usaha negara, usaha koperasi dan usaha swasta.

Sebagai induk organisasi dunia usaha di Indonesia, Kadin menyediakan layanan advokasi kebijakan, informasi bisnis, pendidikan dan pelatihan keterampilan, fasilitasi perdagangan dan investasi, dukungan terhadap proses arbitrase, promosi kegiatan usaha, serta kolaborasi strategis untuk mendorong keberlanjutan dan inovasi dari anggotanya.

Jaringan bisnis Kadin mencakup hingga Provinsi dan Kabupaten/Kota seluruh Indonesia. Kadin menaungi asosiasi-asosiasi bisnis yang mencakup semua sektor usaha. Jaringan kontak bisnis Kadin yang luas di seluruh wilayah menjadikan Kadin sebagai mitra yang sangat menarik dan strategis untuk kegiatan bisnis, perdagangan dan investasi.

Layanan Kadin : Kembangkan Bisnis Anda Bersama Kami

LAYANAN HUKUM

Dapatkan akses database regulasi dan pendampingan advokasi dan arbitrase dari para ahli berpengalaman di semua sektor.

PENGEMBANGAN KAPASITAS

Tingkatkan kapasitas dan network anda sebagai pengusaha melalui Platform berikut ini

LAYANAN DOKUMEN
BISNIS

Dapatkan kemudahan dalam membuat berbagai dokumen untuk keperluan bisnis anda

FORUM ANGGOTA
KADIN

Tempat berbagi informasi kegiatan Kadin terkini

BUSINESS SUPPORT DESK (BSD)

Tingkatkan kualitas networking anda di luar negeri. Dapatkan informasi selengkapnya di Kadin BSD

KHUSUS ANGGOTA KADIN DAPATKAN BERBAGAI PROMOSI MENARIK DARI MITRA-MITRA KAMI

DAPATKAN MANFAAT KEANGGOTAAN KADIN SECARA LENGKAP

Berita Seputar KADIN Indonesia

Sinergi Kadin dan Pemprov Wujudkan Kebangkitan Ekonomi Sultra
Mau Daftar Rapimnas Kadin 2023? Begini Tata Caranya
Kadin DKI Jakarta Berikan Penghargaan kepada Korporasi yang Lestarikan Lingkungan
Kadin Kalsel dan BNSP Bentuk Tempat Uji Kompetensi di Bidang Jasa Konstruksi
Kadin Indonesia Dorong Kolaborasi Pemerintah, UMKM, dan Swasta Guna Bangun Masyarakat Tangguh Bencana
Kadin Indonesia bersama Kementerian Perindustrian dan Astra Dorong IKM Naik Kelas Lewat Kemitraan Inklusif ‘IKM Closed Loop’
load
Indonesia-emas

Indonesia Emas

Indonesia Emas 2045 menggambarkan negara yang dibangun dengan empat pilar utama, yaitu Tangguh, Sejahtera, Inklusif dan Berkelanjutan

Kadin Indonesia telah menyusun Road Map sebagai pedoman dunia usaha mewujudkan Indonesia Emas 2045

Kadin News

Dapatkan Kadin News Edisi Terbaru

Thumbnail Kadin News Edisi 3
[2] International Monday - Nov 2

Kenali peluang bisnis di berbagai negara di dunia. Dapatkan informasinya dalam International Monday

Upcoming Events

7 Desember 2023 | 08:00

Analisa

KADIN INDONESIA

Indonesian Chamber of Commerce and Industry

KADIN INDONESIA

Indonesian Chamber of Commerce and Industry